Google info dan internet online
MENU >> Askep Lengkap + Askep Anak + Jiwa + ICU + KGD + KMB + Kulit + Mata + Syaraf + THT + Maternitas + Komunitas + Cara Download + Buku Tamu +

Senin, 26 Maret 2012

Asuhan Keperawatan Placenta Previa postheadericon

Diposting oleh Admin | Pada 05.15
Share on :


بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ


LAPORAN PENDAHULUAN
“PLACENTA PREVIA”

A.    PENGERTIAN
Placenta previa adalah plasenta yang berimplantasi pada segmen bawah rahim yaitu di atas dan dekat tulang cerviks dalam dan menutupi sebagian atau seluruh ostium uteri internum. Angka kejadian plasenta previa adalah 0,4 – 0,6 % dari keseluruhan persalinan.

B.     KLASIFIKASI
Placenta previa dibagi menjadi beberapa tingkatan, yaitu :
1.      Marginal placenta previa
Plasenta tertanam pada satu tepi segmen rahim bawah dekat dengan tulang.
2.      Incomplete / Parsial placenta previa
Menyiratkan penutupan tak sempurna
3.      Total / Complete placenta previa
Seluruhnya tulang dalam tertutup oleh placenta, saat cervik sepenuhnya berdilatasi
4.      Implantasi rendah / low-lying implantasi
Digunakan saat placenta diposisikan pada segmen bawah rahim yang lebih rendah tapi jauh dari tulang

C.     ETIOLOGI
Penyebab pasti dari placenta previa belum diketahui sampai saat ini. Tetapi berkurangnya vaskularisasi pada segmen bawah rahim karena bekas luka operasi uterus, kehamilan molar, atau tumor yang menyebabkan implantasi placenta jadi lebih rendah merupakan sebuah teori tentang penyebab palcenta previa yang masuk akal.

Materi Selengkapnya Silahkan Anda Download dibawah ini :
Atau jika anda ingin membaca artikel askep lainya silahkan lihat disini


Cara Download Klik
CARA DOWNLOAD: Klik Tulisan DOWNLOAD WORD - Tunggu 5 Detik sampai Tulisan LEWATI - Lalu Klik Tulisan Tersebut (LEWATI) dan Anda Akan Di Bawa KePolder Ziddu untuk Download Word-nya. SELAMAT

Thank You So Much!

Terima kasih telah membaca artikel: Asuhan Keperawatan Placenta Previa Silahkan baca artikel Blog ©Download Askep Gratis Lainya Dibawah ini:

0 komentar:

Share on :

Posting Komentar

Silahkan berkomentar demi mendukung blog ini - blog ini Dofollow
Mohon Berkomentarlah dengan Baik dan Sopan. Maaf, jika ingin menyertakan url (http://) mohon diLINK saja ya. Trims